Posts

Showing posts from December, 2012

Cloud(y) - Achi TM

Image
Source here Judul Buku: Cloud(y) Penulis: Achi TM Penerbit: Sheila-Penerbit Andi Jumlah halaman: 416 halaman Harga: Rp62.00,- Terbit: 2012 Rating: 4/5 Sinopsis cover: Tokoh Mendung yang Introvet tapi pekerja keras, seolah mewakili semangat perempuan metropolitan di cerita ini. Jatuh bagun dalam karir dan cinta, dia jalani dengan kepala tegak. Dan di novel ini aku menemukan pesan yang dalem, bahwa kehilangan memang selalu berkawan dengan kehidupan, tapi kehilangan selalu datang berhubungan dengan sesuatu yang baru. Kiasan mendung tak berarti hujan, terangkai manis di novel ini, yakni ketika Awan menetralisir Mendung hingga jadi lebih cerah, tanpa adanya hujan tangis, dan menghadirkan senyuman. Adnan Buchori, penulis buku Paperplane Of Love. Mendung tak selalu berarti hujan. Mendung tak selalu menceritakan duka. Mendung juga bisa berarti semangat dan cinta. Dan itulah Cloudy. Triani Retno A, penulis novel The Rounion dan Smi

Love United: High School Paradise 2nd Half - Orizuka

Image
Judul Buku:  Love United ~High School Paradise 2nd Half~ Penulis: Orizuka Penerbit: Puspa Populer, Terbit: Jakarta 2012 (cetakan 1) Harga: Rp32.000,- Jumlah halaman: 220 halaman Rating: 4/5 Sinopsis cover: Cinta memang berjuta rasanya.... Begitu juga sekarang yang terjadi pada Fantastic Four-nya SMU Athens, Cokie, Lando, Rama dan Sid. Semuanya terkena demam 'Cinta', walau tentu saja nggak meninggalkan kegilaan mereka pada satu hal yang sama, SEPAKBOLA. Awalnya sih mereka nggak sadar kalau terkena virus cinta. Jadi, pas sadar, beragam cerita seru mulai menghapiri mereka. Si playboy Cokie harus berhadapan dengan demo para cewek yang patah hati. Lando yang pendiam sampai menangis ketika pujaan hatinya ke rumah. Beda lagi dengan Sid, Si imut yang berhadapan dengan cinta pertamanya, Amel, hingga harus 'perang dingin' dengan Julia. Jadi, Apakah virus cinta kali ini bisa mempersatukan cinta-cinta mereka? Atau masih ada yang patah hati gara-gara bertepuk

Lovasket - Luna Torashyngu

Image
Yuhu~! Balik lagi setelah sekian lama off.. Kali ini review buku teenlit: Lovasket.. ^^ Photo by Oli_Lizzy Judul Buku: Lovasket Penulis: Luna Torashyngu Penerbit: PT Gramedia Pustaka Utama Tahun Terbit: Maret 2012 (cetakan ke-9) Jumlah halaman: 312 halaman Harga: Rp33.000  Rp24.750 (disc.25% :D) Rating: 3.5/ 5 Sinopsis cover: Hidup Vira hancur ketika ayahnya dituduh melakukan korupsi dan harus dipenjara. Mendadak Vira kehilangan harta benda, kedudukannya sebagai ketua geng The Roses, teman-teman, pacar, bahkan dia dikeluarkan dari sekolahnya, SMA Altavia, SMA paling elite di Bandung. Akibatnya Vira jadi mogok hidup, juga mogok main basket yang sebetulnya merupakan “hidupnya”. Dia merasa tidak ada gunanya punya teman lagi, karena terbukti teman-teman hanya mendampinginya saat dia berada pada puncak hidupnya. Niken adalah Ketua OSIS SMA 31, SMA kecil di pinggiran Bandung. SMA 31 memutuskan akan memangkas anggaran ekskul sehingga ekskul-ekskul yang tidak berprestas

Duet - Angela Marchelin, Nita Ramadhita, Ryvannafiza

Image
Yo~ Lama tak berjumpa~ Di hari istimewa ini dimana semua berbau 12-12-12, saya ingin mereview novel yang berjudul 'Duet' yang berisi kumpulan novel Pemenang Korean Story Contest 2012 source: penerbit haru.com Judul: Duet Penulis: Angela Marchelin, Nita Ramadhita, Ryvannafiza Penerbit: Penerbit Haru Terbit: November 2012 (cetakan ke-1) Jumlah halaman 220 halaman Harga: Rp39.000,- Rating: 4/5 Sinopsis cover: Jika Young Hee tak menyukai kopi, ia tak akan pernah bertemu dengan Martin Jo yang selalu berlagak percaya diri. Jika Tae Joon tak punya mimpi mengejar matahari terbenam, ia tak akan pernah melihat Na Bi di kamera bututnya. Jika Min Woo tidak merusak CD  limited edition  suatu  boyband , ia tak akan pernah berurusan dengan seorang  fanboy seperti Sun Ho. Pertemuan pertama itu membekas dengan kuat di ben ak mereka masing-masing, menjadi hari yang tak akan pernah mereka lupakan. Hari yang tak pernah mereka sangka akan menjadi titik tolak perubahan besar